Setelah pemecatan Julen Lopetegui, yang di gantikan oleh Santiago Solari beberapa waktu lalu, selama masa kepemimpinannya terbilang performa Madrid meningkat dari sebelumnya, sejak di tinggal sang pemain bintang memang Real Madrid mengalami terpuruk.

Kabarnya sejak dipimpin oleh Solari memang performa Madrid mengalami perubahan, namun pandangan dan pola fikir seorang pelatih berbeda-beda pula dalam hal menilai seorang pemain, pemain bintang tidak selamanya bisa merubah performa dalam tim, bahkan di setiap laga bisa saja tidak mendapatkan kesempatan berlaga.

Masa-masa ini lah yang sedang dialami oleh Real Madrid,salah satu pemain terbaik Isco Alarcon tidak dapat peluang untuk bermain penuh waktu, Alarcon sendiri memang sudah menunjukan hubungan yang kurang baik dengan sang pelatih, Solari juga tidak segan-segan untuk tidak memasukan Alarcon dalam laga penting.

Isco Alarcon merupakan pemain dengan posisi starter terbaik yang dimiliki oleh Madrid saat ini, dirinya hanya di mainkan ketika laga piala lokal saja, seperti laga di Copa Del Rey, kondisi ini bukan hanya di alami oleh Alarcon saja, bahkan ada beberapa nama pemain yang bernasip sama, berikut ini nama-nama pemain yang bakal meninggalkan Real Madrid.

  1. Marcelo

Musim tahun ini bukan merupakan musim terbaik bagi dirinya, dirinya kerap kali terkena cedera saat klub sedang bertanding, hal ini membuat Marcelo tidak mampu menampilkan permainan secara optimal, Solari yang merupakan sang pelatih sudah mulai memasukan Alvaro Ordrizola mengisi posisi Marcelo.

2.Casemiro

Pemain yang satu ini berperan penting dalam menjaga lini tengah Madrid, masalah yang di alami dirinya tidak jauh berbeda dengan seniornya Mardelo, dirinya sering kali mengalami cedera ringan yang membuatnya berulang kali tidak bisa ikut bertanding, peran penting tersebut sering di gantikan oleh Marcos.

3.Luka Modric

Modric yang baru dinobatkan sebagai pemain terbaik dunia yang berhasil menggeser Cristiano Ronaldo dan Messi, gelar Ballon d’Or yang berhasil di rebut tidaklah menjadi sebuh kunci kuat bagi dirinya untuk bisa bertahan bersama Real Madrid, dirinya sempat akan pergi memperkuat klub Italia Inter Milan namun dirinya lebih kembali bergabung bersama Madrid, hal tersebut bukanlah sebuah jaminan bahwa Modric tidak meninggalkan Real Madird.